PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLAVOLI (Pada Siswa kelas VIII-A MTs Ma’arif Saronggi)

Dangsawarman, Dangsawarman (2015) PENGARUH PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLAVOLI (Pada Siswa kelas VIII-A MTs Ma’arif Saronggi). ['eprint_fieldopt_thesis_type_engd' not defined] thesis, STKIP PGRI Sumenep.

[thumbnail of cover]
Preview
Text (cover)
Caver.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of Kata Pengantar] Text (Kata Pengantar)
Kata pengantar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Abstraksi]
Preview
Text (Abstraksi)
ABSTRAK.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 1]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 5]
Preview
Text (BAB 5)
BAB V.pdf

Download (1MB) | Preview
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Audio Visual Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Passing Bawah Bolavoli Pada Siswa MTs Ma’arif Saronggi Tahun 2015. Dangsawarman Kata Kunci:media, pembelajaranaudio visual, passing bawah bolavoli proses pembelajaran di MTs Ma’arif masih belum menggunakan media audio visual. melainkan tetap menggunakan pembelajaran yang sebelumnya atau prosedur yang lama. Dalam pembelajaran berlangsung siswa di MTs Ma’arif kurang tertarik terhadap pembelajaran yang disampaikan oleh guru dan Siswa masih kurang mengerti dalam melakukan praktek yang telah diterapkan dan yang diujikan Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh penggunaan media pembelajaran audio visual dalam meningkatkan hasil belajar passing bawah bolavoli pada siswa kelas VIII-A MTs Ma’arif Saronggi tahun pelajaran 2014/2015. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen .Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa MTs Ma’arif dan sampel dalam penelitian ini siswa kelas VIII-A MTs Ma’arif Saronggi dengan berjumlah sampel 20 orang.Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes melakukan passing bolavoli kedinding.Teknik analisis data yang digunakan dengan uji t pada tarafsignifikansi 5%. Berdasarkan hasil analisis maka, dapat diambil kesimpulan yaitu: Hasil uji-t pada Pre-test dan Post-test hasil tes servis Bolavoli didapat nilaithitung6,924>nilaittabel1,729. Terdapat perbedaan yang signifikan antara hasil Pre-test dengan Post-test yang diberikan perlakuan menggunakan Media Pembelajaran Audio Visual Passing Bawah ke Dinding dapat meningkatkan sebesar10,56% terhadap Penggunaan Media Pembelajaran Audio Visual Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Passing Bawah Bolavoli pada Siswa MTs Ma’arif Saronggi

Item Type: Thesis (['eprint_fieldopt_thesis_type_engd' not defined])
Uncontrolled Keywords: media, pembelajaranaudio visual, passing bawah bolavoli
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Prodi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Depositing User: Mufti Syaifuddin
Date Deposited: 22 Oct 2018 05:20
Last Modified: 22 Oct 2018 05:20
URI: http://repository.stkippgrisumenep.ac.id/id/eprint/333

Actions (login required)

View Item View Item